Widget edited by fajri.net

Memasang Meta Tags Super SEO friendly Blog



Cara memasang meta tag merupakan trik lama dalam mengoptimalkan SEO pada blog. Sudah banyak blog-blog lain yang menerangkan bagaimana cara memasang meta tag ini, tapi akan saya bahas pada postingan ini supaya bisa membantu blogger lain agar blognya lebih cepat terindex google. Dalam pemasangannya sendiri cukup mudah apabila kita sudah tahu arah tujuan blog kita. Misalnya blog kita akan di isi dengan trik blogger, maka tentu saja meta tag yang diisikan akan berhubungan dengan trik atau tutorial blogger. Fungsi dari meta tag sendiri sangatlah penting agar sebuah blog lebih cepat terindex oleh mesin pencariseperti google. Meta tag yang akan saya jelaskan ini sangatlah SEO FRIENDLY, karena merupakan meta tag yang sangat lengkap.

berikut ini script meta tags yang akan sobat pasang. bagi yang ber4minat silahkan Copas ,

<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<meta content=' ISI DENGAN DESKRIPSI BLOG SOBAT ' name='DESCRIPTION'/>
<meta content=' ISI DENGAN KEYWORD BLOG SOBAT ' name='KEYWORDS'/> </b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<title><data:blog.pageName/></title>
<meta expr:content='data:blog.pageName + &quot;, &quot; + data:blog.title + &quot;, &quot; + data:blog.pageName' name='Description'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName + &quot;, &quot; + data:blog.title + &quot;, &quot; + data:blog.pageName' name='Keywords'/></b:if>
<meta content='index, follow' name='robots'/>
<meta content=' NAMA PENGGUNA BLOG ' name='author'/>
<meta content=' ISI DENGAN JUDUL BLOG ' name='copyright'/>
<meta content='1 days' name='revisit-after'/>
<meta content='id' name='language'/>
<meta content='id' name='geo.country'/>
<meta content='Indonesia' name='geo.placename'/>
<meta content='all-language' http-equiv='Content-Language'/>
<meta content='global' name='Distribution'/>
<meta content='global' name='target'/>
<meta content='Indonesia' name='geo.country'/>
<meta content='all' name='robots'/>
<meta content='all' name='googlebot'/>
<meta content='all' name='msnbot'/>
<meta content='all' name='Googlebot-Image'/>
<meta content='all' name='Slurp'/>
<meta content='all' name='ZyBorg'/>
<meta content='all' name='Scooter'/>
<meta content='ALL' name='spiders'/>
<meta content='text/html; charset=UTF-8' http-equiv='Content-Type'/>
<meta content='true' name='MSSmartTagsPreventParsing'/>
<meta content='blogger' name='generator'/>
<meta content='general' name='rating'/>
<meta content='never' name='Expires'/>


Beriukt trik pemasangannya sob :
1. Tentunya Login dulu ke Blog sobat.


2. Edit template jangan lupa centang expant widget template


3. Cari script di bawah ini dengan menekan cntr+F
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>


4. Copas Script di atas di bawah Script yang sobat cari tadi. 


5. Kalau sudah, jangan lupa save.....!!!


Note :
Ganti kode kalimat berwarna biru sesuai dengan yang sobat inginkan.Seperti untuk deskripsi silakan sobat isi dengan deskripsi blog sobat masing-masing. Demikinanlah cara untuk memasang meta tag di blog.
Demikian Tutorial singkat dari saya sob!! semoga bermanfaat...



Posting Memasang Meta Tags Super SEO friendly Blog, ditulis oleh Unknown. Bila ada artikel yang sudah tidak relevan atau ada link yang rusak, mohon pemberitahuannya melalui komentar dan bila ingin memposting ulang artikel ini di blog kalian, mohon untuk menampilkan link sumber, Terima kasih.
thank you for visiting

Comments
0 Comments

Responses

0 Respones to "Memasang Meta Tags Super SEO friendly Blog"

Posting Komentar

Terima kasih telah membaca Memasang Meta Tags Super SEO friendly Blog, jika ada yang kurang faham, kalian bisa bertanya melalui komentar, Terima kasih.

 

Flag counter

free counters

Followers

CloseDon't forget to click LIKE or FOLLOW!!
Return to top of page Copyright © 2012 | Platinum Theme Modification Blogger Template by DhAnEy